Rangkaian Ultah Saiwa Dharma School


Di bulan februari adalah bulan spesial untuk Saiwa Dharma School Singaraja, krena di hari ke 17 bulan feruari adalan hari ulang tahun Saiwa adharma School Singaraja ke- 27, di perayaan tahun ini ada banyak rangkaian kegiatan yang diaksanakan oleh Saiwa Dharma School Singaraja, Diantaranya adalah sebagai berikut :





Sabtu, 10 Februari 2018 = Jalan santai dan donor darah

Memulai kegiatan dari pukul 08.00 pagi dengan jalan santai yang diikuti oleh semua siswa saiwa darma dan orang tua siswa, adapun jalur yang dilalui adalah jalan gempol banyuning dan jalan gajah mada sampai pasar Buleleng kemudian kembali lagi ke sekolah.
setelah sampai di sekolah kegiatan dilanjutkan dengan pengudian hadiah kupon jalan santai, sangat seru sekali karena anak-anak terlihat sangat antusias untuk mendapatkan hadiah, sembari pengundian kupon ada kegiatan donor darah juga, dan banyak pihak yang ikut menyumbangkan darahnya mulai dari guru, orang tua siswa , dari anggota yoga asanas saiwa dharma banyuning dll.


Kegiatan Jalan Santai
penyerahan hadiah door prize

Donor Darah

Donor Darah

 Selasa, 13 Februari 2018 = Bakti Sosoal ( Penyerahan Sembako untuk lansia kurang mampu)

kami telah mengumpulkan sumbangan dari sebulan sebelum acara ini, cukup banyak sumbangan yang kami dapat baik dari sumbangan orang tua siswa maupun dari yayasan , kamipun membebaskan sumbangan dalam bentuk apapun dari sembako sampai uang tunai dan pakaian yang masih layak pakai, namun untuk uang tunai kami belanjakan sembako lagi dan atas uluran tangan penyumbang kami salurkan 50 bungkus sembako untuk Lansia kurang mampu di Desa Pedawa , Kec. Banjar, Kab. Buleleng.
berkunjung ke rumah lansia

Berkunjung langsung ke rumah lansia
Diterima di Kantor Kepala Desa


Rabu, 14 Februari 2018

Bersamaan dengan hari valentie, kami selenggarakan lomba mewarnai dengan tema kasih sayang, kegiatan ini di ikuti oleh 100 siswa TK se - kecamatan Buleleng. kita bangga menyelenggarakan kegiatan ini, walaupun belum ada juara dari sekolah kita, namun ini akan memotifasi agar di kegiatan selanjutnya kita bisa menjadi juara.


Lomba Mewarnai




Juara Lomba
Sabtu , 17 Februari 2018

akhirnya di hari sabtu 17 Februari 2018 adalah puncak acara HUT Saiwa Dharma School ke 27, ada banyak pentas yang di pentaskan.

semoga Saiwa Dharma School bisa lebih baik dan menjadi yang terbaik
Dirgahayu..

Komentar

Postingan populer dari blog ini

yoga TK Saiwa Dharma Singaraja

Siswa Saiwa Dharma belajar Bahasa Inggris dengan Native Speaker.